PONPES/SMK International Millenial Model PGRI 1 Mejayan: Pionir Pengimbasan Program Jepang, Perkuat Kolaborasi Antar SMK di Jawa Timur

Mejayan, 18 Februari 2025 – Gaung kolaborasi antar Sekolah Menengah Kejuruan (SMK) semakin nyaring terdengar di Kabupaten Madiun. SMK PGRI 1 Mejayan, bertransformasi menjadi pionir dalam pengimbasan program kerjasama Jepang, menunjukkan komitmen kuat dalam memajukan pendidikan vokasi di Indonesia. Program ini merupakan kelanjutan dari kesuksesan Teaching Factory (TEFA) Pengimbasan yang merangkul kolaborasi erat antara SMK […]
SMK International Millenial Model PGRI 1 Mejayan: Pelopor Kemajuan Pendidikan Vokasi di Indonesia melalui integrasi LITERASI, SKILL PASPORT, DAN LIFE SKILL EDUCATION STRATEGI TEFA SMK

Jakarta (12/02/2025)- Di tengah dinamika Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) di Jakarta, SMK International Millenial Model PGRI 1 Mejayan tampil sebagai representasi nyata kemajuan pendidikan vokasi di Indonesia. Drs. Sampun Haddam, M.M., Kepala Ponpes/SMK International Millenial Model PGRI 1 Mejayan, hadir bukan hanya sebagai peserta, tetapi sebagai game changer yang membawa […]
Go International! Melalui Sistem Pendidikan: Literasi, Skill Passport & Life SKill Education berhasil Diterima Bekerja di Jepang

SMK International Milennial Model PGRI 1 Mejayan kembali mengharumkan nama Indonesia di kancah internasional. Siswa terbaiknya, David Tri Cahyanto dari jurusan Teknik Pemesinan asal SMP Negeri 1 Pilangkenceng resmi diterima bekerja di perusahaan Jepang. David Tri Cahyanto akan berkecimpung di bidang Assetsu di Aichi Provinsi Nagoya. Melalui sistem pendidikan yang disesuaikan dengan etos kerja perusaahan […]
Jadi Pionir Program Makan Bergizi, SMK INTERNATIONAL MILLENIAL MODEL PGRI 1 mejayan Siapkan Generasi Sehat dan Produktif

SMK Internasional Milenial Model 1 PGRI Mejayan kembali menunjukkan komitmennya dalam mendukung program pemerintah untuk mewujudkan ketahanan pangan nasional. Melalui program Petani Milenial, sekolah berhasil mencetak generasi muda yang memiliki jiwa wirausaha dan peduli terhadap lingkungan. Melalui berbagai kegiatan yang inovatif, SMK Mejayan secara aktif menanamkan kesadaran akan potensi pertanian saat ini. Selain program kebun […]
Menatap Visi Luar Negeri untuk SMK dan PGRI

SMK MODEL NEWS Pada hari Senin tanggal 20 November 2023 di Mall CCLE Jalan Singolodro No.02 Mejayan Caruban Kabupaten Madiun. Kolaborasi antara Biro Kerjasama Luar Negeri PGRI Jawa Timur merupakan inovasi program yang saat ini penting untuk dijalankan dengan tujuan untuk memberi wadah bagi lulusan peserta didik SMK bekerja secara profesional di luar negeri dengan […]
Sosialisasi ‘Bahaya Berkendara Bagi Anak Remaja’ Melalui Komik Literasi di Majalah Dinding Sekolah

Pelanggaran lalu lintas yang dilakukan oleh anak di bawah umur marak terjadi. Bahkan berdasarkan hasil Operasi Zebra serentak tahun 2018, pengendara sepeda motor di bawah umur mendominasi pelanggaran (beritagar.id). Rata-rata adalah pelajar SMP dan SMA yang tertangkap saat pulang-pergi sekolah. Menyikapi hal ini, Pendidikan.id adakan sosialisasi peraturan berkendara bagi pelajar SMP Muhammadiyah 4 Surabaya pada […]
KBRI Singapura Dukung Digitalisasi Pendidikan dengan Meresmikan Pemanfaatan Teknologi Edukasi KIPIN ATM di Sekolah Indonesia Singapura

Kritikan tidak adanya perkembangan yang signifikan dalam sistem pendidikan di Indonesia sejak 100 tahun yang lalu, kini menemui titik temu. Pada Sabtu (31/03/2019), Sekolah Indonesia Singapura Limited (disingkat SIS Ltd) mendobrak sistem pendidikan yang masih konvensional dengan resmi menjadi sekolah Indonesia pertama di luar negeri yang menggunakan teknologi edukasi KIPIN ATM sebagai sarana pembelajaran di […]